DPMD NGAWI Soft Launching Aplikasi CMS Dalam Moment Halal Bihalal dan Sarasehan Penguatan Integritas Kepala Desa

0 16

Tinta Rakyat.com | Ngawi – Bertempat di pendopo Widya graha kepala Desa se-kabupaten Ngawi dalam moment hari raya idul fitri mengadakan halal bihalal dan seserahan dalam tema penguatan integritas kepala desa dalam mewujudkan tata kelola keuangan desa uang akuntabel. Senin(22/04/2024)

Kepala dinas Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa(DPMD) Tunggul Winarno dalam sambutnya terima kasih kedatangannya dalam kegiatan hari ini ada (3) tiga agenda yang pertama halal bihalal, yang kedua sarasehan penguatan integritas kepala desa terkait tata kelola keuangan desa, yang ketiga soft launching transaksi non tunai pada pemerintah desa melalui aplikasi cash management system(CMS) bersama bank Jatim.

Baru ada 41 pemerintah desa percontohan mengunakan aplikasi CMS tahun ini diharapkan di tahun 2025 semua desa di kabupaten Ngawi bisa mengunakan aplikasi tersebut, dengan jumlah asumsi satu kecamatan 2 desa atau 3 desa tersebut dengan berjalanan waktu percontohan ini manakala ada desa yang belum bisa mengikutinya,” tandasnya

Selanjutnya, Bupati Ngawi Ony Anwar Harsono saat dikonfirmasi dalam kegiatan ini halal bihalal pemerintah desa dengan Forkopimda dalam silahturahmi yang terus kita jaga sehingga sinergi, kolaborasi dari Pemda sampai pemdes bisa dijaga dengan baik.

Bagaimana kita harus memperbaiki sistem setelah beberapa waktu lalu terkait aplikasi siskudes diluncurkan sekarang ditindaklanjuti aplikasi CMS yang nanti banyak hal dalam kiat-kiatnya banyak sekali salah satunya digitalisasi terkait penggunakan anggaran di pemerintah desa,”ujarnya.

Slider Ads

20220426_150049
IMG-20231026-WA0031
IMG-20231026-WA0032
20220426_150049 IMG-20231026-WA0031 IMG-20231026-WA0032

Tinggalkan pesanan

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

This website uses cookies to improve your experience. We'll assume you're ok with this, but you can opt-out if you wish. Accept Read More